Jika engkau adalah imamku




Beberpa waktu lalu, aku pernah curhat diblog ^^
Yang intinya aku berdoa kepada Allah, untuk aku jatuh hati kepada imamku saja (read:suami)
Dan ternyata tepat di akhir desember 2014 aku jatuh hati kepada seorang lelaki yang akupun belum pernah bertemu secara langsung dengannya :') hanya berteman di mediasosial, tpi engak berteman juga si orang belum kenalan banget juga  *lohhh

Entahlah mungkin ini jawaban dari Allah atau bukan
Tapiii aku berharap jika ini jawabanya, maka aku akan menjaga rasa ini 
Mencoba menetralisir rasa ini dengan cara memperbaiki diri dan bergerak melangkah untuk menggapai cita-citaku tak lupa memperbaiki akhlakku
Kelak...
Suatu saat nanti kita pasti dipertemukan,
Saat aku dan kamu telah sama-sama mengapai cita-cita yang diharapkan dan bersanding di pelaminan, Aamiin

Gara-gara cinta, jadi curhat disini pan :D
Maklum dah tukang ngeblog, jadi apa-apa diceritaain,
Okeeee, sembari curhat sembari  mikirin kamu *eaaa
Ehhh bukan mikirin kamu :D


Okeee, balik lagi ke tema  judul :D
Jika engkau adalah imamku, aku bersyukur karena aku telah jatuh cinta kepada orang yang tepat
Jika engkau adalah imamku, ku harap kau juga merasakan hal yang sama akan hal ini
Jika engkau adalah imamku, kita memiliki visi dan misi yang sama sebagai seorang muslim
Jika engkau adalah imamku, terimalah segala kekuranganku 

Jika benar adanyaa kau adalah imamku, suatu saat nanti tulisan ini menjadi bukti bahwa Allah tidak salah menjatuhkan hatiku kepadamu..
Jika ini salah, maka biarlah ini menjadi tulisan kenangan yang tidak penting lagi :)
Berharap ini adalah benar adanya :) Aamiin
Semoga Allah mengabulkan, Aamiin 

Selamat mengejar mimpimu :)
Aku disini juga siap mengejar mimpiku dan mendoakanmu :)
Semoga kau juga melakukan hal yang sama sepertiku :) 

0 komentar:

Posting Komentar

Mauu komentar ? silahkan :D
Maaf jika ada penulisan kata yang kurang jelas hihi kadang suka typo
Jika ada kesalahan dalam postingan, silahkan kasih komentar dan saran yah hihi
Terimakasih banyak :)